Cara Tepat Ciptakan Karyawan Teladan


   Banyak cara yang bisa dilakukan untuk menciptakan karyawan teladan, salah satunya adalah dengan membentuk komunikasi dua arah dalan struktur pekerjaan.

   Pola keja zaman dahulu mengadopsi pola kerja dimana perintah datang dari atas dan dikerjakan orang dibawahnya. Sekarang harus di rubah, lakukan komunikasi dua arah untuk membentuk karakter karyawan yang baik.

"  Jadi buat anda yang selama ini so'bos, so' merintah. selama ini anda telah melakukan hal yang salah. "
 
  Dengan mengadopsi pola kerja dan sistem komunikasi dua arah, Maka komunuikasi antara aatasan dan bawahan bisa terjalin dengan baik. Pola seperti ini dapat menumbuhkan inovasi, meningkatkaan keatifitas dan pastinya bisa membuat perusahaan makin maju.

Share on Google Plus

About Ahmad Mubarok

0 komentar:

Post a Comment